Ridwan Kamil Lenggak-Lenggok di Citayam Fashion Week, Langsung Dikerubuti Cewek-cewek

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mendadak menjadi model di kawasan SCBD. Bak seorang model internasional, Ridwan Kamil begitu lihai lenggak-lenggok.

sumber: jabar.tribunnews.com