Lebih dari 4.000 personil tentara AS siap diterjunkan dalam latihan gabungan Garuda Shield 2022 yang akan dimulai pada awal Agustus nanti. Ketua Kepala Staf Gabungan Amerika Jenderal Mark Milley menegaskan hal ini ketika ditanya VOA dalam konferensi pers di Mabes TNI Cilangkap, hari Minggu (24/7).
sumber: www.voaindonesia.com